Scroll untuk melanjutkan membaca
PemerintahanTerkini

Tips Hadapi Tantang Revolusi Industri Ala Mas Tamam

Avatar photo
×

Tips Hadapi Tantang Revolusi Industri Ala Mas Tamam

Sebarkan artikel ini

QOLBI.ID, PAMEKASAN– Bupati Pamekasan, Madura, Jawa Timur, Baddrut Tamam, berbagi tips hadapi tantangan zaman revolusi industri.

Menurut Baddrut Tamam, revolusi industri menuntut seseorang untuk melakukan cepat dan tepat, agar mampu bersaing dimasa yang akan datang.

Scroll untuk melanjutkan membaca
Scroll untuk melanjutkan membaca

“Ada Tiga tips yakni Ilmu, Iman dan Attitude, serta Cepat, Inovatif dan Kolaboratif,” kata Baddrut Tamam, Selasa, 7 April 2022.

Baca Juga  Seniman Deklarasi YTPI Pamekasan

Apabila tidak memiliki tiga poin itu, kata Mas Tamam, begitu ia disapa, akan tergilas oleh kemajuan zaman, Termasuk anak bupati atau siapapun itu.

” Dulu anak bupati dihormat lantaran anaknya bupati, Selanjutnya tidak begitu jika tidak memiliki ketiganya itu,”ungkapnya.

Mas Tamam optimis apabila generasi sekarang memiliki tiga poin tersebut, akan mampu bersaing dengan generasi handal di dunia, lantaran sudah banyak kejadian yang tidak terfikirkan bisa terjadi sekarang.

Baca Juga  Ngeri-Ngeri Sedap, Pocong Ikut Serta Melawan Virus Corona di Pamekasan

“Jika sebelumnya pengusaha hotel harus beli tanah, bangun hotel, dan lainnya, sekarang pengusaha hotel cukup dengan smartphone saja, ini yang dimaksud cepat, inovatif dan kolaboratif,” tuturnya

Ia berharap, generasi muda Pamekasan bisa mempersiapkan diri dalam menghadapi era revolusi industri dengan memperhatikan tiga hal tersebut.(*)